Fakultas Kesehatan Universtias Haji

PEMBUATAN BIO PORI DI DESA NAGA TIMBUL DELI SERDANG

Type Kegiatan / Category Info Fakultas
 :  hermanto
 :  170 views

Deli Serdang, 04/06/2023 - 15 Dzulqaidah 1444 H | UNHAJNEWS – Kampus UNHAJ Harmonis - Amanah - Jujur - Inovatif. Mahasiswa UNHAJ peserta Praktek Belajar Lapangan dari Program Studi Keperawatan Program Profesi Ners melaksanakan sosialisasi pembuatan dan pemasangan sumur resapan (bio pori) di depan rumah warga.

Pelaksanaan Praktek Belajar Lapangan dari tanggal 24 Mei s/d 24 Juni 2023 beberapa kegiatan telah dilakukan berupa MMD (Musyawarah Masyarakat Desa) bertujuan untuk mengetahui jumlah penduduk dan tingkat kesehatan masyarakat desa Naga Timbul. Mahasiswa Profesi Ners  peserta PBL juga melaksanakan Jum'at Bersih dengan membersihkan saluran air dan lingkungan warga sekitar, melakukan kegiatan donor darah dan pemasangan sumur resapan (bio pori).

 

ALAMAT DAN KONTAK

Alamat

Universitas Haji Sumatera Utara. Alamat: Jl. Rumah Sakit H., Medan Estate, Kec. Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara 20371


Kontak

No Telepon (061) 6637572
email [email protected]
Google Maps